Wisata di Candi Borobudur Magelang
3 -4 Januari 2011, Wisata di Candi Borobudur Magelang. awal tahun yang yang bagi saya sangat spesial sekali. baru kali ini pada awal tahun saya jalan-jalan kesbuah lokasi yang membuat hati saya sumringah (senang). gimana tidak berkunjung ke lokasi yang merupakan 7 keajaiban dunia ini yaitu candi borobudur atau dalam bahasa inggrisnya (Borobudur temple).
Kami serombongan dari keluarga besar POMOSDA (Pondok Modern Sumber Daya At-Taqwa) beramai ramai menggunakan 3 bus yang sudah di sediakan panitia tour menuju lokasi candi. pembagian bus alhamdulillah berjalan sangat apik, walapaun terjadi beberapa kurangnya komunikasi antara panitia dan penyedia jasa bus tsb.
ada 3 bus yang di sediakan oleh panitia 2 bus dari luar (surabaya), dan 1 bus milik sendiri. bus pertama diisi oleh beberapa ustdz dari SMA POMOSDA, dan Bus ke 2 Dari Dosen dan mahasiswa dari STT POMOSDA dan bus terahir untuk para pekerja yang ada di Pondok KAMI. sebetulnya penataan sudah di susun secara apik, namu namanya manusia tetap saja ada kekurangannya terjadi beberapa permaslahan yang muncul sebelum berangkat. inti permasalahanya adalahan "terjadinya miss komunikasi antara panitia dan penyedia jasa bus", asumsi dari panitia bahwa pada bus 1 dan 2 bisa di isi oleh 60 orang. dan ternyata hanya muat 58 orang saja. ini permasalahan yang pertama yang menyebabkan beberapa peserta tour ini tidak di ikut sertakan. karena quota bus tidak memenuhi. dan ada lagi yang sangat kompleks karena tour ini di ikuti oleh beberapa keluarga yang membawa sanak familinya ini, juga bisa menyebabkan fullnya quota yang di sediakan oleh panitia. ini hanya asumsi saya ndak tau benar atau tidaknya. heheheh
Perjalanpun di mulai dari Pukul 9 Malam waktu setempat, ya kali ini saya mendapatkan tempat duduk yang dibilang cukup nyaman. paling belakang di depan toilet. kwkwkwk untung aja toiletnya rusak. jadi tidak menimbulkan aroma yang mencekam. hahahaha hokey.. perjalanan malam itu sekitar 7 jam, dari nganjuk menuju magelang. biasa... waktu perjalanan saya cuman bisa tertidur pulas. hehehe
sekitar jam 5 pagi kami sampai di kediaman kerabat yang ada di magelang, istirahat.. menjalankan ibadah dsb. di rumah kerabat yang ada di magelang. sempet tidur sampai jam 6 pagi. :D kecapean juga perjalanan yang cukup melelahkan. hehehe
Sekitar pukul 7 pagi kami serombongan bersiap siap melanjutkan perjalanan menuju lokasi wisata, ndak pake mandi dsb cukup cuci muka (ndak mandi kan saya tetep ganteng) wkwkw... langsung menunggu bus yang istirahat di suatu tempat tertentu. pagi itu ternyata disambut dengan hujan rintik rintik yang membuat suasana semakin sejuk dan agak khawatir kalau sampek tujuan cuaca tetap seperti ini.
Perjalanan sekitar 1 jam dari lokasi kerabat. sampai di borobudur kami di bagi tiket oleh panitia pelaksana tour tiket ada 2 macam, yang pertama tiket untuk pelajar/mahasiswa dan untuk dewasa. sepertinya belum ada untuk tiket kanak kanak.. setau saya loh yaa.. soalnya ndak beli sendiri tiketnya heheheh :D
sesampai disana kami berduyun duyun berantrian memasuki lokasi wisata, ternyata juga tidak sedikit pengunjung yang hadir di wisata borobuduru ini. ya memang karena wisata ini terkenal di Manca Negara, yang pengunjungnya tidak hanya dari Indonesia saja, melainkan dari seluruh dunia ada.
kunjungan pertama kami langsung menuju lokasi candi yang jaraknya lumayan jauh kalau di tempuh dari lokasi masuknya tiket. cukup capek juga ternyata... :D memang begithu menakjubkan ketika saya melihat bagunan yang terata rapi yang katanya di buat dari BATU itu. memang sangat indah keajaiban dan kuasa TUHAN.
tidak pikir panjang.. seperti biasa narsis sana sini.... kalau ndak NARSIS bukan blogger katanya.. hahahah Photo sana sini.. hahaha kayak artis, dan sebetulnya ada beberapa missi yang ingin di ketahui oleh beberapa peserta Tour apa misinya..
missi adalah melihat beberapa relief yang ada pada candi borobudur. ada 3 relief yang beliau ungkapkan waktu sambil bercanda antara lain.
1. ada sebuah stupa atau bangunan yang ada rumahny tapi tidak ada patungnya di dalamnya
2. ada sebuah pantung tetapi tidak memiliki rumah
3. yang satu lagi lupa saya.. hehehe nanti tak tanyakan lah.
nah ternyata dari 3 relief itu setelah beliau cara, ada semua. dan ada makna di balik semua itu... saya mendapatkan banyak wawasan kala itu. cuman bisa mlongo.. karena sejarah nilai saya juga jelek.. jadi maklum. hehehehe :D
Setelah kunjungan ke Candi Borobudur selesai, saya melanjutkan perjalanan kesebuah lokasi yang di beri nama "Museum Unik " memang unik di dalamnya terdapat beberapa hal yang mungkin baru saya ketahui antara lain
- Patung Budha yang tebuat dari EMAS
- Patung Budha Terkecil di Indonesia
- Lukisan Candi Borobudur Terkecil
- Manusia Terkencil di Indonesia, dsb.
banyak sekali koleksi-koleksi di dalamnya.. dan alhamdulillah dari sebagian bisa saya abadikan. :D
setelah dari Meseum unik, saya melangkahkan kaki menuju lokasi Kapal SamudraRaksa, saya belum tau ada cerita apa dibalik kapal ini. hehe cari sendiri yaa. saya juga mau cari tau ini. ndak ada pemandu wisatanya soalnya.. heheheh :D disana ada kapal besar yang terbuat dari kayu, dan yang paling bikin saya tercengang harga untuk masuk kapal cukup mahal yaitu RP. 100 rb wkwkwk saya lihat sana sini ndak ada pengunjung yang masuk, mungkin karena terlalu mahal untuk mengeluarkan nilai sebesar itu hanya untuk masuk di dalam kapal.
setelah dari kapan samudraraksa, saya menuju pintu keluar yang disambut oleh nyanyian gending2 jawa yang membuat susana khas ala jogja, setelah itu menuju lokasi pasar tradisional apa ap ya namanya lupa saya.. ada banyak macam disana. terdiri dari
- pakian pakian adat (batik, dsb)
- aksesoris, gelang, cinting kalung dsb
- dan peralahan masak serta makanan
setelah melewati pasar, bertemulah pintu keluar dan mengucapkan say good bye untuk "wisata candi Borobudur"
perjalanan memang cukup melelahkan, tetapi di balik itu semuanya saya dan teman-teman tau betapa hebatnya MAHAKARYA sang PENCIPTA dan peninggalan nenek Moyang kita ini. tapi ada satu pertanyaan yang ada di benak saya, siapakah yang membuat dan bagaimana ceritanya saya belum terlalu jelas karena banyaknya versi yang bermunculan. heheh tapi tetap bersyukur dengan hal ini.
hokeey.. cerita sudah panjang lebar. sebelumnya belum selesai.... masih banyak lagi cerita yang akan saya ceritakan.. to be continue yaa... habis ini ada cerita unik waktu perjalanan selanjutnya. tapi saya mau Narsis dolow niech.. lihat di bawah ini.:D
Hokey sekian dolow cerita malam ini dari saya.. dan cerita ini masih berlanjut... so jangan lewatkan. dan kalau lihay foto saya jangan berlebihan.. memang saya ini GANTENG kok. kwkwkw Peace.. ce U next time and good bye.
Kami serombongan dari keluarga besar POMOSDA (Pondok Modern Sumber Daya At-Taqwa) beramai ramai menggunakan 3 bus yang sudah di sediakan panitia tour menuju lokasi candi. pembagian bus alhamdulillah berjalan sangat apik, walapaun terjadi beberapa kurangnya komunikasi antara panitia dan penyedia jasa bus tsb.
ada 3 bus yang di sediakan oleh panitia 2 bus dari luar (surabaya), dan 1 bus milik sendiri. bus pertama diisi oleh beberapa ustdz dari SMA POMOSDA, dan Bus ke 2 Dari Dosen dan mahasiswa dari STT POMOSDA dan bus terahir untuk para pekerja yang ada di Pondok KAMI. sebetulnya penataan sudah di susun secara apik, namu namanya manusia tetap saja ada kekurangannya terjadi beberapa permaslahan yang muncul sebelum berangkat. inti permasalahanya adalahan "terjadinya miss komunikasi antara panitia dan penyedia jasa bus", asumsi dari panitia bahwa pada bus 1 dan 2 bisa di isi oleh 60 orang. dan ternyata hanya muat 58 orang saja. ini permasalahan yang pertama yang menyebabkan beberapa peserta tour ini tidak di ikut sertakan. karena quota bus tidak memenuhi. dan ada lagi yang sangat kompleks karena tour ini di ikuti oleh beberapa keluarga yang membawa sanak familinya ini, juga bisa menyebabkan fullnya quota yang di sediakan oleh panitia. ini hanya asumsi saya ndak tau benar atau tidaknya. heheheh
Perjalanpun di mulai dari Pukul 9 Malam waktu setempat, ya kali ini saya mendapatkan tempat duduk yang dibilang cukup nyaman. paling belakang di depan toilet. kwkwkwk untung aja toiletnya rusak. jadi tidak menimbulkan aroma yang mencekam. hahahaha hokey.. perjalanan malam itu sekitar 7 jam, dari nganjuk menuju magelang. biasa... waktu perjalanan saya cuman bisa tertidur pulas. hehehe
sekitar jam 5 pagi kami sampai di kediaman kerabat yang ada di magelang, istirahat.. menjalankan ibadah dsb. di rumah kerabat yang ada di magelang. sempet tidur sampai jam 6 pagi. :D kecapean juga perjalanan yang cukup melelahkan. hehehe
Sekitar pukul 7 pagi kami serombongan bersiap siap melanjutkan perjalanan menuju lokasi wisata, ndak pake mandi dsb cukup cuci muka (ndak mandi kan saya tetep ganteng) wkwkw... langsung menunggu bus yang istirahat di suatu tempat tertentu. pagi itu ternyata disambut dengan hujan rintik rintik yang membuat suasana semakin sejuk dan agak khawatir kalau sampek tujuan cuaca tetap seperti ini.
Perjalanan sekitar 1 jam dari lokasi kerabat. sampai di borobudur kami di bagi tiket oleh panitia pelaksana tour tiket ada 2 macam, yang pertama tiket untuk pelajar/mahasiswa dan untuk dewasa. sepertinya belum ada untuk tiket kanak kanak.. setau saya loh yaa.. soalnya ndak beli sendiri tiketnya heheheh :D
sesampai disana kami berduyun duyun berantrian memasuki lokasi wisata, ternyata juga tidak sedikit pengunjung yang hadir di wisata borobuduru ini. ya memang karena wisata ini terkenal di Manca Negara, yang pengunjungnya tidak hanya dari Indonesia saja, melainkan dari seluruh dunia ada.
kunjungan pertama kami langsung menuju lokasi candi yang jaraknya lumayan jauh kalau di tempuh dari lokasi masuknya tiket. cukup capek juga ternyata... :D memang begithu menakjubkan ketika saya melihat bagunan yang terata rapi yang katanya di buat dari BATU itu. memang sangat indah keajaiban dan kuasa TUHAN.
tidak pikir panjang.. seperti biasa narsis sana sini.... kalau ndak NARSIS bukan blogger katanya.. hahahah Photo sana sini.. hahaha kayak artis, dan sebetulnya ada beberapa missi yang ingin di ketahui oleh beberapa peserta Tour apa misinya..
missi adalah melihat beberapa relief yang ada pada candi borobudur. ada 3 relief yang beliau ungkapkan waktu sambil bercanda antara lain.
1. ada sebuah stupa atau bangunan yang ada rumahny tapi tidak ada patungnya di dalamnya
2. ada sebuah pantung tetapi tidak memiliki rumah
3. yang satu lagi lupa saya.. hehehe nanti tak tanyakan lah.
nah ternyata dari 3 relief itu setelah beliau cara, ada semua. dan ada makna di balik semua itu... saya mendapatkan banyak wawasan kala itu. cuman bisa mlongo.. karena sejarah nilai saya juga jelek.. jadi maklum. hehehehe :D
Setelah kunjungan ke Candi Borobudur selesai, saya melanjutkan perjalanan kesebuah lokasi yang di beri nama "Museum Unik " memang unik di dalamnya terdapat beberapa hal yang mungkin baru saya ketahui antara lain
- Patung Budha yang tebuat dari EMAS
- Patung Budha Terkecil di Indonesia
- Lukisan Candi Borobudur Terkecil
- Manusia Terkencil di Indonesia, dsb.
banyak sekali koleksi-koleksi di dalamnya.. dan alhamdulillah dari sebagian bisa saya abadikan. :D
setelah dari Meseum unik, saya melangkahkan kaki menuju lokasi Kapal SamudraRaksa, saya belum tau ada cerita apa dibalik kapal ini. hehe cari sendiri yaa. saya juga mau cari tau ini. ndak ada pemandu wisatanya soalnya.. heheheh :D disana ada kapal besar yang terbuat dari kayu, dan yang paling bikin saya tercengang harga untuk masuk kapal cukup mahal yaitu RP. 100 rb wkwkwk saya lihat sana sini ndak ada pengunjung yang masuk, mungkin karena terlalu mahal untuk mengeluarkan nilai sebesar itu hanya untuk masuk di dalam kapal.
setelah dari kapan samudraraksa, saya menuju pintu keluar yang disambut oleh nyanyian gending2 jawa yang membuat susana khas ala jogja, setelah itu menuju lokasi pasar tradisional apa ap ya namanya lupa saya.. ada banyak macam disana. terdiri dari
- pakian pakian adat (batik, dsb)
- aksesoris, gelang, cinting kalung dsb
- dan peralahan masak serta makanan
setelah melewati pasar, bertemulah pintu keluar dan mengucapkan say good bye untuk "wisata candi Borobudur"
perjalanan memang cukup melelahkan, tetapi di balik itu semuanya saya dan teman-teman tau betapa hebatnya MAHAKARYA sang PENCIPTA dan peninggalan nenek Moyang kita ini. tapi ada satu pertanyaan yang ada di benak saya, siapakah yang membuat dan bagaimana ceritanya saya belum terlalu jelas karena banyaknya versi yang bermunculan. heheh tapi tetap bersyukur dengan hal ini.
hokeey.. cerita sudah panjang lebar. sebelumnya belum selesai.... masih banyak lagi cerita yang akan saya ceritakan.. to be continue yaa... habis ini ada cerita unik waktu perjalanan selanjutnya. tapi saya mau Narsis dolow niech.. lihat di bawah ini.:D
Hokey sekian dolow cerita malam ini dari saya.. dan cerita ini masih berlanjut... so jangan lewatkan. dan kalau lihay foto saya jangan berlebihan.. memang saya ini GANTENG kok. kwkwkw Peace.. ce U next time and good bye.
8 comments:
beh....., aq ra di ajak wingi...!
Keren fotonya brow... :) Tapi itu pengumumannya ko ampir ketutupan rumput ya... duh padahal kayanya penting tuh :)
borobudur gagah banget ya gan...
keren banget borobudur sob...
pengen banget ke borobudur
Keren.... Ada pandangan utk ku esok ketika main kesana...
poppyhs.blogspot.com poppy-hs.blogspot.com
sayang ane kmrin jadi lupa mampir ke candi padahal tempatnya eksotis banget
kren. salam kenal btw
Rental Mobil Jogja
Post a Comment
Silahkan Untuk teman-teman yang sudah berkunjung untuk meninglakan jejak kakinya di sini dengan kritik atau saranya....... terimakasih sebelumnya,